Home
PADANG RANCAK
Sambil Menyelam Minum Air
Sambil Menyelam Minum Air
A.K
-
1:31 PM
Edit this post
Sambil menyelam minum air. Begitulah pribahasa untuk menggambarkan kebiasaan Mahyeldi setiap menghadiri suatu kegiatan.
Mahyeldi baru saja membuka kegiatan Khattam Alquran Angkatan ke-IX di Masjid Imanuddin Lapai, Minggu (8/4). Usai memberikan motivasi dan melepas pawai, Mahyeldi di hampiri warga dan berdialog untuk mendengarkan aspirasi warga.
Salah seorang warga tampak antusias menanyakan program-program yang akan diusung Mahyeldi bersama pasangannya, Hendri Septa.
Warga tersebut berkonsultasi tentang program Youth Centre (Pusat Kepemudaan).
Seperti diketahui, program Youth Centre ditujukan untuk anak muda guna memaksimalkan talenta dan menyalurkan prestasi serta kreatifitas.
"Selain itu Youth Center akan diadakan di setiap kecamatan juga akan menjadi pusat pembinaan, penyaluran bakat dan minat dan sebagainya guna menyelamat pemuda dari aktifitas yg tidak bermanfaat. Dan program ini nantinya akan merangsang talenta anak muda, menjadi wiraswasta di bawah naungan Pemko dan memfasilitasi mereka untuk kegiatan positif,” ujar Mahyeldi. (AK)
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Facebook Comments APPID
Most Reading
-
Dai kondang Indonesia asal Provinsi Riau, Ustaz Abdul Somad hari ini, Minggu (22/10/2017) memberikan ceramah kepada masyarakat kota Padan...
-
Walikota Mahyeldi meninjau lokasi pembangunan terminal type A di Anak Aie Kecamatan Koto Tangah, Ahad (21/1/2018). Rencananya, peletaka...
-
Dalam kunjungannya ke Kabupaten Pesisir Selatan untuk kegiatan kampanye Gerakan Stop Bullying, penyanyi Muslim asal Inggris Harris J meny...
-
Pasangan nomor urut satu Emzalmi-Desri kalah telak melawan nomor urut dua Mahyeldi-Hendri. Seperti informasi yang dilaporkan sebelumnya...
-
Pasangan Mahyeldi-Hendri dipastikan menang dalam hitung cepat atau quick count sejumlah lembaga survei di Pilkada Padang Dalam pidato ke...
Categories
50Kota
Anak
berita
Dharmasraya
DPD RI
DPR RI
EKONOMI
Haji
internasional
investasi
Islam
Kabar Sumbar
Kecelakaan
KESEHATAN
Kesenian
kuliner
Liga 1
mui
NASIONAL
OLAHRAGA
padang
PADANG RANCAK
PadangRancak
PALESTINA
pariaman
PARIWISATA
Payakumbuh
pemilu2019
PENDIDIKAN
Pertanian
pesantren
Pesisir Selatan
pilkada
politik
PrabowoSandi
Ramadhan
Sepakbola
Sumbar
Tarung Derajat
TEKNOLOGI
No comments
Post a Comment